EKSISTENSI PERAN PENDIDIKAN SEBAGAI PEMBENTUKAN KARAKTER TERHADAP SISWA

Authors

  • Wifa Farica Apsari UIN Sunan Ampel Surabaya

Keywords:

pendidikan karakter, pentingnya pendidikan, peran pendidikan

Abstract

Pendididkan merupakan upaya yang harus diperhatikan ditengah-tengah perkembangan teknologi yang pesat. Teknologi memberikan pengaruh terhadap perilaku-perilaku siswa dalam kehidupannya. Siswa masih belum bisa memfilter dan membandingkan mana perilaku yang baik dan buruk. Sehingga diperlukannya suatu startegi dalam dunia pendidikan untuk mempengaruhi siswa berperilaku baik. Berdasarkan persoalan tersebut, tujuan dibuatnya penelitian ini adalah untuk membahas mengenai eksistensi pendidikan karakter dikalangan siswa. Metode yang digunakan pada penelitian ini menggunakan metode Studi Literature dengan menganalisis referensi dari publikasi jurnal. Berdasarkan hasil analisa tersebut dapat dihasilkan bahwa pendidikan karakter sangat penting dilakukan dikalangan siswa. Selain itu guru perlu melakukan pengimplementasian perilaku dan kebiasaan baik sebagai mempengaruhi siswa untuk berperilaku baik

Downloads

Download data is not yet available.

References

Annisa, M. N., Wiliah, A., & Rahmawati, N. (2020). Pentingnya pendidikan karakter pada anak sekolah dasar di zaman serba digital. BINTANG, 2(1), 35-48.

Hamdi, M. M. (2020). Evaluasi Kurikulum Pendidikan. Intizam, Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 4(1), 66-75.

Imaniyah, A. (2017). Eksistensi Pendidikan Karakter Peserta Didik dalam Balutan Full Day School. Jurnal Progress, 5(1), 259875.

Munawwaroh, A. (2019). Keteladanan sebagai metode pendidikan karakter. Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, 7(2), 141.

Prasetyo, D., Marzuki, M., & Riyanti, D. (2019). Pentingnya pendidikan karakter melalui keteladanan guru. Harmony: Jurnal Pembelajaran IPS Dan PKN, 4(1), 19-32.

Ramdhani, M. A. (2017). Lingkungan pendidikan dalam implementasi pendidikan karakter. Jurnal Pendidikan UNIGA, 8(1), 28-37.

Ristianah, N. (2020). Eksistensi dan urgensi pendidikan karakter. Intizam, Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 4(1), 11-19.

Setiawan, D. (2013). Peran pendidikan karakter dalam mengembangkan kecerdasan moral. Jurnal pendidikan karakter, 4(1).

Susandi, A., Mas’ula, S., Setiawan, B., Dirgayunita, A., & Fadilah, Y. (2022). Eksistensi Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Siswa Sekolah Dasar. Sekolah Dasar: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan, 31(1), 49-57.

Downloads

Published

2025-01-04

How to Cite

Apsari, W. F. (2025). EKSISTENSI PERAN PENDIDIKAN SEBAGAI PEMBENTUKAN KARAKTER TERHADAP SISWA. Global Research and Innovation Edutech Journal, 1(1), 15–18. Retrieved from https://journaledutech.com/index.php/great/article/view/8

Similar Articles

1 2 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.