The EDUKASI KREATIFITAS AKSESORIS HANDMADE UNTUK MELATIH SKILL ANAK DENGAN CARA MERONCE DI YAYASAN KAHFIS ACEH
EDUKASI KREATIFITAS AKSESORIS HANDMADE
Keywords:
meronce, pelatihan keterampilan, anak panti asuhanAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Edukasi Kreatifitas Aksesoris Handmade untuk
Melatih Skill Anak dengan Cara Meronce di Yayasan Kahfis Aceh. Rancangan penelitian yang digunakan adalah Penelitian teknik analisis data kualitatif dan kuantitatif. Adapun yang menjadi subjek dalam penelitian ini adalah anak-anak di Yayasan Kahfis Aceh khususnya perempuan, yang berjumlah 15 orang. Teknik pengumpulan data dalam penelitian dilakukan dengan observasi. Hasil pelatihan menunjukkan bahwa anak-anak yayasan dapat menciptakan kerajinan tangan yang sesuai dengan tujuannya, dan terdapat antusiasme yang besar di antara mereka dalam menciptakan aksesoris tersebut. Hal ini juga terlihat dari membuat aksesoris handmade di Yayasan Kahfis Aceh sebagai aksesoris yang menarik dan indah dan para peserta mengikuti kegiatan pelatihan dengan antusias dan motivasi yang tinggi, sehingga kegiatan berjalan dengan baik dan lancar.
Kata Kunci: Accessories, Meronce, Training
Downloads
References
Crisandye, Y. (2018). Peran Karang Taruna Dalam Pengembangan Kreativitas Remaja. Jurnal COMM-EDU, 94-100.
Hanawidyatmi, M. d. (2024). Pelatihan Pembuatan Kerajinan dari Manik-manik untuk Meningkatkan Kreativitas Anak-anak di Rumah Yoel . ARDHI : Jurnal Pengabdian dalam Negri, 24-34.
Priyantari, D. d. (2021). MENUMBUHKAN KREATIVITAS PEMBUATAN GELANG. DEDIKASI, 421-427.
Saputri, M. d. (2021). Menanamkan Jiwa Kreativitas Dan Kewirausahaan Sejak Dini. Dedikasi, 112-118.
Solihatin, E. (2016). Pelatihan Keterampilan Pembuatan Gelang dari Manik-Manik Untuk Mendukung Kemandirian Ekonomi Masyarakat Di Desa Kubang Baros Banten. Jurnal Sarwahita, 12-18.
Susanti, dkk. (2024). Wirausahaan Pembuatan Gelang Manikmanik Untuk Meningkatkan Kreatifitas Peserta Didik Di PKBM Alam Medan Sejahtera. Journal of Community Empowerment, 25-30.
Yestiani & Nabila. (2020). Peran Guru Dalam Pembelajaran. Fondatia : Jurnal Pendidikan Dasar, 41-47.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Roza chairiati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.