ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS PRODUK BATU ANDESIT DENGAN MENGGUNAKAN METODE FAILURE MODE EFFECT ANALYSIS (FMEA) DAN FAULT TREE ANALYSIS (FTA) DI UMKM BAROKAH
Keywords:
Batu Alam, Fault Tree Analisys, Failure Mode, Effect AnalysisAbstract
Kualitas menjadi faktor penting yang berkaitan dengan kinerja perusahaan. Pengendalian kualitas ini diterapkan di berbagai perusahaan, salah satunya adalah unit usaha Barokah yang bergerak di produksi batu alam untuk kebutuhan bahan bangunan. Dalam proses produksinya usaha Barokah ini memiliki permasalahan yaitu munculnya produk cacat yang mengurangi mutu kualitas produk yang dihasilkan. Penelitian ini bertujuan untuk mencari sumber masalah yang terjadi untuk selanjutnya memberikan usulan perbaikan yang dapat dilakukan untuk mengurangi jumlah produk cacat. Dalam penelitian ini menerapkan metode Failure Mode and Effect Analysis (FMEA) dan Fault Tree Analisys (FTA). Hasil penelitian melalui metode FMEA adalah peringkat prioritas resiko atau disebut RPN, dengan cacat baret memiliki nilai 27, cacat sompel dengan nilai 27 dan cacat patah memiliki nilai 12. Melalui metode FTA dilakukan analisis penyebab sering munculnya produk cacat yang kemudian diperoleh faktor-faktor yang menyebabkan sering munculnya produk cacat antara lain adalah faktor manusia atau pekerja yang menjalankan proses produksi, faktor alat yang digunakan, dan faktor bahan baku yang dipakai. Selanjutnya dilakukan usulan perbaikan berdasarkan temuan yang didasarkan penelitian menggunakan metode FTA, antara lain; permasalahan cacat rompes usulan perbaikan antara lain; Melakukan pelatihan kepada operator pemotongan, mengganti bilah gergaji dengan ukuran 1 meter, dan pengawasan bahan baku saat diterima dari suplyer. Pada permasalahan bekas pemotongan kasar dapat diminimalisir dengan mlakukan pelatihan kepada operator pemotongan, menambah fasilitas dan alat produksi dengan menambah fitur penjepit bahan pada meja kerja. Pada permasalahn patah produk terdapat 3 (tiga) usulan perbaikan antara lain: melakukan seting ukuran pemotongan sebelum kegiatan produksi dimulai, Melakukan pengawasan terhadap bahan baku saat diterima dari suplier dan menyortir sesuai dengan ketentuan jenis batu.
Downloads
References
Aini, Q. (n.d.). Work Accident Analysis to Increase Work Productivity Using Failure Mode and Effect Analysis (FMEA) and Fault Tree Analysis (FTA) Methods at PT. XYZ. https://doi.org/10.33258/birci.v5i2.5345
Anwar, S., Bachrul Ulum, R., Widarman, A., Teknik, F., Teknik Industri, J., & Wastukancana Purwakarta, S. (2023). ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS DENGAN MENGGUNAKAN METODE FTA (FAULT TREE ANALYSIS) DAN FMEA (FAILURE MODE AND EFFECT ANALYSIS) PADA PROSES PRODUKSI PITA CUKAI BERPEREKAT DI PERUSAHAAN PERCETAKAN DOKUMEN SEKURITI KARAWANG Corresponding author*. 2(4). https://doi.org/10.56127/juki
Chairunnisa, Z., & Priyandari, D. Y. (n.d.). Analisis Pengendalian Kualitas Produk dengan Metode FMEA dan FTA di PT XYZ. Seminar Dan Konferensi Nasional IDEC, 2023.
Citations, -Apa, Eze, M. N., & Eneh, I. I. (2022). Using Failure Occurrence, Severity, Detection, and Risk Priority Number in Developing FMEA Worksheet in a Brewery for Failure Mitigation. In Risk Priority Number International Journal of Engineering and Environmental Sciences | IJEES (Vol. 5, Issue 3). https://airjournal.org/ijees
Dzikri, A. F. H., Hidayat, H., & Negoro, Y. P. (2024). Analisis Pengendalian Kualitas Pada Produk Songkok Menggunakan Metode FMEA dan FTA Pada CV. ABC. G-Tech: Jurnal Teknologi Terapan, 8(4), 2567–2577. https://doi.org/10.70609/gtech.v8i4.5284
Fathurrahman, C. T., Aviasti, & Rukmana, A. N. (2023). Perbaikan Kualitas Menggunakan Metode Fault Tree Analysis (FTA) dan Failure Mode And Effect Analysis (FMEA) Studi Kasus di CV.X. Bandung Conference Series: Industrial Engineering Science, 3(2), 460–472. https://doi.org/10.29313/bcsies.v3i2.8280
Haekal, J. (2022). Quality Control with Failure Mode and Effect Analysis (FMEA) And Fault Tree Analysis (FTA) Methods: Case Study Japanese Multinational Automotive Corporation. International Journal Of Scientific Advances, 3(2). https://doi.org/10.51542/ijscia.v3i2.14
Moh, N., Andrian, D., Zaini, A., & Azzam, A. F. (2023). PENGENDALIAN KUALITAS ROLL KERTAS DENGAN MENGGUNAKAN METODE FAILURE MODE AND EFFECT ANALYSIS (FMEA) DAN METODE FAULT TREE ANALYSIS (FTA). In TEKNIKA (Vol. 1, Issue 1).
Pramukti Wibowo, Y., & Pratiwi, I. (n.d.). Nomor 1 Program Sarjana Teknik Industri. Universitas Kristen Maranatha, 2.
Putra, A. T. (2024). USULAN PERBAIKAN KUALITAS MASTER BATCH WHITE MENGGUNAKAN METODE FAULT TREE ANALYSIS (FTA) DAN FAILURE MODE EFFECT ANALYSIS (FMEA) DENGAN PENDEKATAN DESIGN OF EXPERIMENT (DOE) DI PT.XYZ. Jurnal Ilmiah Teknik Dan Manajemen Industri Jurnal Taguchi, 4(2), 229–241. https://doi.org/10.46306/tgc.v4i2
Renosori, P., Oemar, H., & Fauziah, S. R. (2023). Combination of FTA and FMEA methods to improve efficiency in the manufacturing company. Acta Logistica, 10(3), 487–495. https://doi.org/10.22306/AL.V10I3.422
Ridwan, W., Widiastuti, R., & Nurhayati, E. (2023). Analisis Pengendalian Kualitas Bibit Sawit Dengan Menggunakan Metode Fault Tree Analysis (FTA) dan Metode Failutre Mode Effect Analysis (FMEA) di PT. Kapuas Sawit Sejahtera. Reslaj: Religion Education Social Laa Roiba Journal, 5(6), 3730. https://doi.org/10.47476/reslaj.v5i6.2741
Syahkhaafi, M., & Ratnasari, L. (2023). Upaya Peningkatan Kualitas Produk Corrugated Box dengan Pendekatan Fault Tree Analysis (FTA) dan Failure Mode and Effect Analysis (FMEA). Jurnal Teknik Industri Terintegrasi, 6(4), 1212–1222. https://doi.org/10.31004/jutin.v6i4.20250
Ullah, E., Baig, M. M., GholamHosseini, H., & Lu, J. (2022). Failure mode and effect analysis (FMEA) to identify and mitigate failures in a hospital rapid response system (RRS). Heliyon, 8(2). https://doi.org/10.1016/j.heliyon.2022.e08944
Zakaria, T., Dyah Juniarti, A., Bima, D., & Budi, S. (2023). ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS CACAT DIMENSI PADA HEADER BOILER MENGGUNAKAN METODE FMEA DAN FTA. In Jurnal InTent (Vol. 6, Issue 1).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Yogi Andika, Andung Jati Nugroho

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.