EKPLORASI VISUAL KAIN ULOS SEBAGAI BUDAYA BATAK TOBA DALAM PICTURE BOOK BAGI ANAK
Keywords:
Picture book, Kain Ulos, Batak TobaAbstract
Menurunnya apresiasi generasi muda terhadap nilai budaya lokal akibat globalisasi dan perkembangan teknologi berdampak besar terhadap keberlangsungan warisan budaya terutama dalam pembahasan ini yaitu kain Ulos sebagai budaya dalam batak toba. Kain Ulos merupakan simbol kehangatan, berkat, dan persatuan sebagai bagian yang tak terpisahkan dalam adat maupun acara masyarakat Batak Toba. Penelitian ini merespons tantangan tersesbut dengan mengeksplorasi visual penciptaan picture book sebagai media pengenalan kain Ulos untuk anak. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan metode design thinking. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara dengan narasumber budaya dan ahli bahasa, serta tinjauan literatur yang kemudian ditransformasikan menjadi praktik kreatif melalui tahapan emphaty, define, ideate, prototype, dan test. (Brown, 2009). Hasil penelitian berupa tampilan visual hasil eksplorasi visual dari picture book yang menyajikan perjalanan seorang anak menemukan keberagaman tujuh jenis Ulos melalui dialog dengan tentang tradisi penggunaan Ulos. Picture book ini dirancang dengan mempertimbangkan karakteristik anak sebagai target audience sehingga diharapkan dapat menjadi media efektif dalam membangun pemahaman dan apresiasi budaya sejak dini.
Downloads
References
Adriani, A., & Fitriani. (2023). Motif dan makna motif tenun Ulos Batak Angkola di kabupaten Tapanuli Selatan. Gorga: Jurnal Seni Rupa, 12(2): 302-309
Afrilla, S., Isthasina, F., Pardede, B., & Sinulingga, J. (2024). Semiotika Ulos Bintang Maratur pada Acara Adat Pitu Bulanan dalam Adat Batak Toba. Jurnal Pendidikan Tambusia, Vol 8 No 1.
Agustina, C. (2016). Makna dan fungsi Ulos dalam adat masyarakat Batak Toba di desa Talang Mandi kecamatan Mandau Kabupaten Bengkalis. Jurnal online mahasiswa FSIP, 3(1).
All time design. (2023). 15 Best illustration Styles to explore in 2025. Akses 1 Juli 2025, 23.32 WIB. Link https://alltimedesign.com/illustrationstyles/#2_Cartoon_Illustration
Andrewan, Nurhanisah, Y., & Devina, C. (2023). Sebaran jumlah suku di Indonesia. Akses 2 September 2024, 11.15 WIB. Link https://indonesiabaik.id/infografis/sebaran-jumlah-suku-di-indonesia
Angraini, A., Nasution, R., Hasibuan, S., & Khiria, L. (2023). Analisis Semiotik Pada Kain Ulos Suku Batak. Jurnal Hata Poda, 2(2).
Aslan, A., & Yunaldi, A. (2018). Budaya berbalas pantun sebagai media penyampaian pesan perkawinan dalan acara adat istiadat perkawinan Melayu Sambas. Jurnal Transformatif (Islamic Studies), 2(2).
Bangun, S., Siswandi, Narawati, T., & Manua, J. (2017). Seni budaya semester 1 kelas XI. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud.
Brown, T. (2009). Change by design: How design thinkingcreates new alternatives for business and society. Harper Business.
Cendani, A. (2020). Perancangan picture book sebagai sarana mengajarkan toleransi dalam kehidupan sehari-hari. Akses 2 September 2024, 10.48 WIB. Link https://senirupaikj.ac.id/ruang_pamer/desain-komunikasi-visual/perancangan-picture-book-sebagai-sarana-mengajarkan-toleransi-dalam-kehidupan-sehari-hari/
Dekranasda Sumut. (2019). Mengenal kain tradisional (Ulos) khas Sumatera Utara. Akses 2 September 2024, 09.40 WIB. Link http://dekranasda.sumutprov.go.id/artikel/artikel/mengenal-kain- tradisional-Ulos-khas-sumatera-utara, 144
Enggar, Y. (2021). Perpusnas: jangan hakimi anak Indonesia yang rendah budaya baca. Akses 2 September 2024, 11.30 WIB. Link https://edukasi.kompas.com/read/2021/02/23/121757771/perpusnas- jangan-hakimi-anak-indonesia-yang-rendah-budaya-baca#google_vignette
Ensiklopedia Dunia. (n.d). Suku Batak Toba. Akses 2 September 2024, 11.50 WIB.Link https://p2k.stekom.ac.id/ensiklopedia/Suku_Batak_Toba
Fadhlurrahman, I. (2024). Jumlah penduduk di 38 provinsi Indonesia desember 2023. Akses 2 September 2024, 12.03 WIB. Link https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2024/02/15/jumlah-penduduk- di-38-provinsi-indonesia-desember-2023
Feninda, A. (2021). Skripsi karya komunikasi: buku cerita bergambar bermuatan nilai-nilai budaya Bugis (Sipakatau, Sipakainge’, dan Sipakalebbi) untuk anak jenjang pra-sekolah. Skripsi sarjana, Universitas Hasanuddin. Akses 8 September 2024, 12.28 WIB. Link http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/11824
Future Learn. (n.d). Defining picture books: some scholarly views. Akses 8 September 2024, 10.53 WIB. https://www.futurelearn.com/info/courses/pictures-of-youth-introduction-childrens-visual culture/0/steps/43910
Hadya, D. (2021). Persentase penduduk Sumatera Utara menurut suku bangsa (sensus penduduk 2010). Akses 1 Juni 2025, 16.22 WIB. https://databoks.katadata.co.id/demografi/statistik/619650363bfb7a4/sebanyak-4475-penduduk-sumatera-utara-bersuku-batak
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2026 Amanda Juliana Hutahaean, Saut Mangihut Marpaung, Rahmawati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.










