SOSIALISASI PENCEGAHAN ANEMIA PADA REMAJA DI SMP MUHAMMADIYAH 11 PAKISAJI

Authors

  • Bella Belvana Qatlas Elvinard ITSK RS. Dr. Soepraoen Malang
  • Gita Risti Kharisma ITSK RS. Dr. Soepraoen Malang

Keywords:

Pencegahan Anemia, Remaja, Edukasi Kesehatan

Abstract

Anemia pada remaja masik menjadi masalah kesehatan masyarakat yang berdampak pada kondisi fisik, konsentrasi belajar, serta kualitas hidup remaja. Tingginya kebutuhan zat besi pada masa pertumbuhan yang tidak diimbangi dengan asupan gizi seimbang dan pengetahuan yang memadai menjadi alasan utama dipilihnya topik sosialisasi pencegahan anemia. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan meningkatan pengetahuan dan kesadaran remaja mengenai anemia serta upaya pencegahannya. Sosialisasi dilaksanakan di SMP Muhammadiyah 11 Pakisaji dengan sasaran siswa kelas VII melalui metode edukasi kognitif, diskusi tanya jawab, serta media pendukung berupa presentasi dan leaflet edukatif. Materi yang disampaikan meliputi pengertian anemia, penyebab, danda dan gejala, dampak anemia, terhadap kesehatan dan prestasi belajar, serta cara pencegahan anemia dalam kehidupan sehari-hari. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pemahaman siswa mengenai pentingnya pola makan bergizi, kebiasaan sarapan, serta peran zat besi dan Tablet Tambah Darah dalam mencegah anemia. Siswa juga lebih mampu mengenali gejala anemia dan memahami kebiasaan yang dapat menghambat pennyerapan zat besi. Kegiatan ini menegaskan bahwa sosialisasi kesehatan di lingkungan sekolah merupakan strategi efektif dalam upaya pencegahan anemia pada remaja dan berperan penting dalam mendukung kesehatan serta kesiapan belajar siswa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Astuti, R. W. A. R. W., & Suryani, I. (2020). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Edukasi Kelompok Sebaya Sebagai Upaya Pencegahan Anemia Gizi Besi Pada Remaja. Jurnal Nutrisia, 22(1), 32–38. https://doi.org/10.29238/jnutri.v22i1.197

Azizah, S. K., & Fatah, Moh. Z. (2023). Literature Review: Hubungan Pengetahuan Dan Perilaku Remaja Putri Terhadap Tablet Tambah Darah (TTD) Dalam Pencegahan Anemia. Jiip - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 6(12), 10336–10340. https://doi.org/10.54371/jiip.v6i12.3371

Estri, B. A., & Cahyaningtyas, D. K. (2021). Hubungan Imt Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri Di Sman 2 Ngaglik Kabupaten Sleman. JKM (Jurnal Kesehatan Masyarakat) Cendekia Utama, 8(2), 192. https://doi.org/10.31596/jkm.v8i2.683

Fahrunisa, A., Ekasari, T., & Ermawati, I. (2024). Hubungan Kepatuhan Konsumsi Tablet Tambah Darah Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri. Jurnal Bidan Komunitas, 7(1), 40–45. https://doi.org/10.33085/jbk.v7i1.5998

Haidir, I. Y., Fattah, N., & Raudhani, N. (2021). Pelatihan Deteksi, Tatalaksana, Pencegahan Anemia Anak Usia Sekolah Di Madrasah Ibtidaiyah Fatthur Rahman Makassar. Jurnal Pengabdian Kedokteran Indonesia, 2(1), 9–14. https://doi.org/10.33096/jpki.v2i1.124

Harahap, A. N., Purba, R., & Nainggolan, E. S. (2023). Literature Review: Efektivitas Program Tablet Tambah Darah Dan Asupan Protein Dalam Pencegahan Anemia Pada Remaja Putri. Mgii, 1(1), 33–42. https://doi.org/10.62358/mgii.v1i1.9

Helmyati, S., Syarifa, C. A., Rizana, N. A., Sitorus, N. L., & Pratiwi, D. (2024). Penerimaan Program Tablet Tambah Darah Pada Remaja Putri Di Indonesia. Amerta Nutrition, 7(3SP), 50–61. https://doi.org/10.20473/amnt.v7i3sp.2023.50-61

Lubis, T., Yusita, I., Rofiasari, L., Suryanah, A., & Kartadarma, S. (2024). Peer Group Health Education Sebagai Upaya Pembentukan Kelompok Inklusif Kesehatan Reproduksi Dan Manajemen Gizi Remaja Putri. Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (Pkm), 7(3), 1326–1338. https://doi.org/10.33024/jkpm.v7i3.13471

Magfirah, I. (2025). Hubungan Penyakit Kecacingan Dengan Prestasi Belajar Pada Anak Sekolah Dasar. Holistik Jurnal Kesehatan, 19(6), 1404–1410. https://doi.org/10.33024/hjk.v19i6.746

Mahardika, P., Casman, C., Dewi, S. U., Agustina, A. N., & Pangaribuan, S. M. (2022). Gambaran Kadar Hemoglobin Dan Menstruasi Remaja Putri, Upaya Deteksi Dini Anemia. Jurnal Ilmu Kesehatan Dharmas Indonesia, 2(2), 49–53. https://doi.org/10.56667/jikdi.v2i2.791

Puspitasari, C. E., Dewi, N. M. A. R., Aini, S. R., Pratama, I. S., Erwinayanti, G. A. P. S., Wahyuningsih, I., & Ariani, F. (2020). Edukasi Pencegahan Anemia Saat Menstruasi Pada Remaja Putri. Jurnal Pepadu, 1(4), 529–536. https://doi.org/10.29303/jurnalpepadu.v1i4.146

Rahayu, D. P., & Prajayanti, E. D. (2024). Gambaran Tingkat Pengetahuan Remaja Putri Tentang Pencegahan Anemia Di SMPN 2 Kartasura. Detector, 2(3), 149–162. https://doi.org/10.55606/detector.v2i3.4159

Rangkuti, J. A., Harahap, M. A., Rangkuti, N. A., & Siregar, P. R. (2023). Pendidikan Kesehatan Tentang Pemilihan Sumber Gizi Untuk Mencegah Anemia Pada Anak SD Pendidikan Kesehatan Tentang Pemilihan Sumber Gizi Untuk Mencegah Anemia Pada Anak SD. Jurnal Pengabdian Masyarakat Aufa (Jpma), 5(3), 19–21. https://doi.org/10.51933/jpma.v5i3.1177

Situmeang, A. M. N., Apriningsih, A., Makkiyah, F. A., & Wahyuningtyas, W. (2022). Hubungan Pengetahuan, Sikap, Dan Sosioekonomi Dengan Perilaku Pencegahan Anemia Pada Remaja Putri Di Desa Sirnagalih, Bogor. Jurnal Kesehatan Komunitas (Journal of Community Health), 8(1), 32–39. https://doi.org/10.25311/keskom.vol8.iss1.1126

Downloads

Published

2026-01-08

How to Cite

Belvana Qatlas Elvinard, B., & Risti Kharisma, G. (2026). SOSIALISASI PENCEGAHAN ANEMIA PADA REMAJA DI SMP MUHAMMADIYAH 11 PAKISAJI. Global Research and Innovation Journal, 2(1), 313–322. Retrieved from https://journaledutech.com/index.php/great/article/view/972

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.